5 Emiten Cum Dividen Minggu Depan, Salah Satunya Yield Jumbo

Tampak interior Main hall Bursa IDX Stock Exchange di Jakarta.
Masih dengan emiten dari MAP Group yakni, MAPA.
Dividen: Rp4 per saham
Harga terakhir Jumat (4/7): Rp730
Yield: 0,55%
Cum date: 8 Juli 2025
Payment date: 28 Juli 2025.
4. PT Samudera Indonesia Tbk. (SMDR)
Emiten nomor enam ada dari emiten top sektor transportasi logistik, SMDR.
Dividen: Rp9 per saham
Harga terakhir Jumat (4/7): Rp316
Yield: 2,85%
Cum date: 8 Juli 2025
Payment date: 30 Juli 2025
5. PT Repower Asia Indonesia Tbk. (REAL)
Nomor tujuh emiten kuda hitam REAL, dari sektor properti.
Dividen: Rp0,16 per saham
Harga terakhir Jumat (4/7): Rp53
Related News

Tiga Perusahaan Lolos ke Tahap Lelang Harga Pita Frekuensi 1,4 GHz

IHSG Menguat 0,27 Persen, Sektor Teknologi & Infrastruktur Penopangnya

Tol Bogor-Serpong via Parung Rp12,3T, Bakal Digarap Tanpa APBN

Harga Jagung Mulai Teredam, Semoga Harga Telur dan Ayam Segera Turun

Penuhi Penyampaian Data, Pembekuan Sementara TikTok Dicabut

IHSG Turun Tipis di Sesi I, JSMR, ISAT, SMRA Top Losers LQ45