SEVA, Platform Pencarian Mobil Baru dari Astra Dukung Nasabah Penuhi Impian di 2023

SEVA hadir membantu konsumen mencapai impian mobil baru di tahun 2023 dengan memberikan promo berupa benefit 1 tahun Asuransi Comprehensive dari Garda Oto sampai Rp10 Juta serta 1 Bulan Cashback Angsuran hingga Rp 4 Juta. dok. ist.
EmitenNews.com - SEVA, sebuah platform pencarian mobil baru dari Astra siap mendukung nasabah untuk memenuhi impiannya di tahun 2023. Tahun ini, Gabungan Industri Kendaraan Bermotor (GAIKINDO) memproyeksikan penjualan mobil baru sebanyak 975.000 unit.
Dengan fitur Car Discovery, Loan Calculator dan Instant Approval, SEVA hadir untuk membantu mendapatkan mobil baru yang menyesuaikan dengan budget pengguna. Bertransaksi di SEVA mudah, aman, dan nyaman sehingga membeli mobil baru di SEVA #JelasDariAwal.
SEVA hadir membantu konsumen mencapai impian mobil baru di tahun 2023 dengan memberikan promo berupa benefit 1 tahun Asuransi Comprehensive dari Garda Oto sampai Rp10 Juta serta 1 Bulan Cashback Angsuran hingga Rp4 juta!. (Eko Hilman). ***
Related News

Bahlil Yakin Target Lifting 600 Ribu BOPD Tahun Ini Dapat Terkejar

IHSG Ditutup Naik 0,26 Persen, Cek Saham Top Gainers LQ45

DEG, Proparco dan StanChart Akan Danai PLTS Terapung Saguling

Kurikulum Pendidikan Vokasi Kurang Match dengan Pasar Kerja

Sejumlah Industri Korea Ungkap Rencana Tambah Investasi ke Menperin

IHSG Naik 0,44 Persen di Sesi I, KLBF, AMRT, SMGR Top Gainers LQ45