Bandara Syamsudin Noor Banjarmasin Layani Rute Kuala Lumpur
Ilustrasi Bandara Internasional Syamsudin Noor, Banjarmasin, Kalimantan Selatan. Dok. SINDOnews.
Sementara itu, jumlah pesawat domestik yang terbang di tahun 2025 diproyeksikan 498.839 penerbangan, lebih rendah dibandingkan tahun 2024 sebanyak 499,363 penerbangan. Sehingga proyeksi pertumbuhan penumpang domestik tahun 2025 terhadap 2024 adalah sebesar 0%.
Jumlah tersebut belum bisa mendekati jumlah penerbangan sebelum masa pandemi yang sempat menyentuh 729.446 penerbangan. Maka recovery rate domestik tahun 2024 terhadap 2019 adalah 68%.
"Kemudian dari sisi trafik pesawat, pergerakan pesawat, pemulihan mungkin belum. Dan tahun 2025, pergerakan mencapai tingkat 74% dibanding 2019," sebut Syamsu Rizal. ***
Related News
Genjot Lifting, ESDM Bakal Terbitkan Izin 40 Ribu Sumur Rakyat
LPS Tahan Bunga Penjaminan 3,5 Persen Hingga Mei 2026
Bank Syariah Nasional Masuk Top 10 Bank On SLE
Survei Perbankan BI: Penyaluran Kredit Baru TW I-2026 Tetap Bertumbuh
Kredit Perbankan Pada 2025 Tumbuh 9,69 Persen
Per 20 Januari Rupiah Melemah 1,53 Persen Dibanding Level Akhir 2025





