EmitenNews.com - Harga emas Aneka Tambang (Antam) pada hari ini, Senin 18 September 2023, tidak mengalami perubahan. Demikian pula dengan harga buyback atau harga beli kembalinya yang tetap bertahan di level sebelumnya.
Dimonitor dari logammulia.com, harga emas Antam Senin ini ini berada di level Rp1.075.000 per gram. Masih sama dengan harga emas hari Minggu kemarin.
Sementara itu harga buyback emas pada hari ini berada di level Rp955.000 per gram sama dengan harga buyback hari sebelumnya, Minggu (17/9).
Berikut rincian harga emas Antam hari ini:
Pecahan 1 gram Rp1.075.000
Pecahan 5 gram Rp 5.150.000
Pecahan 10 gram Rp 10.245.000
Pecahan 25 gram Rp 25.487.000
Pecahan 50 gram Rp 50.895.000
Pecahan 100 gram Rp 101.712.000
Pecahan 250 gram Rp 254.015.000
Pecahan 500 gram Rp 507.820.000
Pecahan 1000 gram Rp 1.015.600.000.(*)
Related News

Neraca Dagang Industri Elektronik pada 2024 Defisit USD16,2 Miliar

Presiden Ajak Australia Ikut Perkuat Pertanian di Indonesia

Harga Emas Antam Jumat ini Naik Rp25.000 per Gram

Pungutan Ekspor CPO Jadi 10 Persen, Sangat Mengejutkan Petani Sawit

Menko Pangan Pastikan tidak ada Rencana Hentikan Ekspor Kelapa

Jawara Obligasi Indo Premier Turun Gunung, Luncurkan IPOT Bond