UNTR Gandeng Perum Perhutani Revegetasi 10.000 Hektar Hutan Bekas Kawasan Alih Fungsi
MoU antara United Tractors (UNTR) dengan Perum perhutani di wakili oleh Direktur Perum Perhutani Endung dan Direktur UNTR Edhie Sarwono
Penerapan konsep desa ini menjadi salah satu solusi yang UT tawarkan kepada warga sekitar Gunung Arjuno untuk dapat memanfaatkan area revegetasi hutan sebagai sumber mata pencaharian. Karena UNTR menggunakan pohon-pohon berbuah yang dapat dimanfaatkan sehingga memberikan nilai tambah ekonomi.
Related News
Pertumbuhan Kredit 2026 Diperkirakan Masih Akan Single Digit
Kabupaten Bogor Catat Kunjungan Tertinggi Wisatawan di Jabar
Kalbar jadi Lokasi Hilirisasi Nasional Peternakan Ayam Terintegrasi
Harga Komoditas Logam Menguat, IHSG Cetak Rekor Tertinggi Selasa Ini
Menkeu Purbaya Lanjutkan Diskon 100 Persen PPN Rumah Sampai Akhir 2027
Pemerintah Tuntaskan Private Placement SUN Rp18,65 Triliun





