8 Emiten Masuk Cum Date Minggu Depan, Ada Dividen Jumbo!
Ilustrasi: Perdagangan saham di BEI.
EmitenNews.com - Delapan emiten tercatat di Bursa Efek Indonesia (BEI) akan memasuki jadwal cum date dividen di pasar reguler dan negosiasi pada Senin (26/5/2025).
Emiten-emiten dari sektor pertambangan, keuangan, konsumer, hingga distribusi ini menjanjikan imbal hasil alias yield dividend yang tak kalah menarik bagi para Investor.
Delapan emiten tersebut adalah PT Vale Indonesia Tbk. (INCO), PT Cita Mineral Investindo Tbk. (CITA), PT Bank Syariah Indonesia Tbk. (BRIS), PT Bayu Buana Tbk. (BAYU).
Kemudian PT Mark Dynamics Indonesia Tbk. (MARK), PT Multi Bintang Indonesia Tbk. (MLBI), PT Plaza Indonesia Realty Tbk. (PLIN), dan PT Pelita Teknologi Sejahtera Tbk. (PTPS).
Berikut juga Emitennews rangkum daftar delapan emiten beserta nilai dividen, harga penutupan per Jumat (23/5/2025), yield dividen, dan tanggal pembayarannya:
1. PT Vale Indonesia Tbk. (INCO)
Dividen: Rp54,14 per saham
Harga terakhir: Rp3.540
Dividend yield: ±1,53%
Pembayaran: 16 Juni 2025.
2. PT Cita Mineral Investindo Tbk. (CITA)
Dividen: Rp328 per saham
Harga terakhir: Rp4.390
Dividend yield: ±7,47%
Pembayaran: 16 Juni 2025.
3. PT Bank Syariah Indonesia Tbk. (BRIS)
Dividen: Rp22,78 per saham
Related News
Fujikura Tinggalkan Bisnis Kabel, JECC Ambil Langkah Buyback Terukur
Erwin Ciputra Akumulasi Rp3,22 Miliar Saham TPIA di Harga Pasar
Happy Hapsoro Divestasi 50 Juta Saham BUVA Senilai Rp41,95 Miliar!
BMHS Dorong Profitabilitas Lewat Maksimalisasi Utilisasi Aset
RATU Beberkan Arah Ekspansi hingga Produksi Pasca-2026
Pengendali Baru OLIV Tuntaskan Akuisisi 67,9% Saham





