8 Emiten Masuk Cum Date Minggu Depan, Ada Dividen Jumbo!
Ilustrasi: Perdagangan saham di BEI.
Pembayaran: 19 Juni 2025
7. PT Plaza Indonesia Realty Tbk. (PLIN)
Dividen: Rp96 per saham
Harga terakhir: Rp2.510 (dalam status suspensi)
Dividend yield (berdasarkan harga terakhir sebelum suspensi): ±3,82%
Pembayaran: 4 Juni 2025
8. PT Pelita Teknologi Sejahtera Tbk. (PTPS)
Dividen: Rp3,8 per saham
Harga terakhir: Rp87
Dividend yield: ±4,3%
Pembayaran: 12 Juni 2025
Investor yang ingin memperoleh dividen dari delapan emiten di atas wajib memiliki saham paling lambat pada cum date Senin (26/5/2025).
Ex date akan jatuh pada Selasa (27/5/2025), sedangkan recording date atau pencatatan pemegang saham yang berhak menerima dividen oleh perseroan akan berlangsung di hari Rabu (28/5/2025).
Related News
Pengendali BYAN, Low Tuck Kwong Rogoh Rp3,6 M Cicil Saham Harga Bawah!
Aksi MESOP II Digelar, 5 Petinggi SOLA Baru Akumulasi 1,54 Juta Saham
Emiten Prajogo (CUAN) Ungkap Hasil Eksplorasi Emas PT Intam di NTB
Telisik! Entitas PPRE Agunkan Aset Rp1,46T Untuk Kredit Jumbo Dari BRI
Aksi Beli Digeber Komisaris ULTJ, Raup Cuan Rp11,7 Miliar
NICE Kantongi Kredit Rp100 Miliar dari Bank SMBC, Ini Peruntukannya





