EmitenNews.com - PT Bank Syariah Indonesia Tbk (BSI/BRIS) menyatakan bahwa pihaknya sudah melunasi Sukuk Mudharabah Subordinasi I BSI tahun 2016 pada tanggal 16 November 2023.
Senior Vice President BRIS, Gunawan Arief Hartoyo dalam keterangan tertulisnya Jumat (17/11) menuturkan bahwa BSI sudah melakukan pelunasan pokok Sukuk Mudharabah Subordinasi I Bank Syariah Indonesia (dahulu Bank BRISyariah) Tahun 2016 sebesar Rp1 triliun.
Dalam penuturannya Gunawan menambahkan pelunasan ini tidak berdampak material terhadap kelangsungan usaha BRIS.
Related News

Empat Emiten Siap Guyur Dividen Interim Pekan Depan

Pengendali SRSN Lepas Saham Lagi, Hampir Rp5 Miliar!

Rugi Bengkak 424 Persen, OCAP Kuartal III 2025 Defisit Rp321 MiliarĀ

Perkuat Posisi, Bos Ini Jala Jutaan Saham SULI Rp109 per Lembar

Asruddin Plt Dirut SMCB!

Makin Dominan! ADRO Serok 231 Juta Saham ADMR Rp331,38 Miliar