EmitenNews.com - Harga emas batangan bersertifikat Antam keluaran Logam Mulia PT Aneka Tambang Tbk (ANTM) turun Rp 4.000 per gram hari ini Jumat (11/2).
Berdasarkan situs Logam Mulia, harga pecahan satu gram emas Antam berada di Rp 941.000. Harga emas Antam ini turun Rp 4.000 per gram dari harga Kamis (10/2) yang berada di level Rp 945.000 per gram.
Sementara harga buyback emas Antam berada di level Rp 843.000 per gram. Harga buyback ini turun Rp 4.000 dibandingkan harga buyback pada Rabu (9/2) yang ada di Rp 847.000 per gram.
Berikut harga emas batangan Antam dalam pecahan lainnya per Jumat (11/2) dan belum termasuk pajak:
Harga emas 0,5 gram: Rp 520.500
Harga emas 1 gram: Rp 941.000
Harga emas 5 gram: Rp 4.450.000
Harga emas 10 gram: Rp 8.905.000
Harga emas 25 gram: Rp 22.137.000
Harga emas 50 gram: Rp 44.195.000
Harga emas 100 gram: Rp 88.312.000
Harga emas 500 gram: Rp 440.820.000
Harga emas 1.000 gram: Rp 881.600.000
Related News

Kapitalisasi Pasar Saham BEI Drop 5,87% Jadi Rp11.595T Dalam Sepekan

IHSG Ditutup Anjlok Lagi 1,93 Persen, Tiga Emiten Prajogo Ambles

Ada Pindad, Presiden Bahas Peluang Kembangkan Mobil Listrik Nasional

Kunjungan Wisman Meningkat 8,72 Persen pada Desember 2024

IHSG Ambles 2,20 Persen di Sesi I, BRPT, MAPA, UNVR Top Losers LQ45

Saham Perbankan Tetap Menjanjikan, Ini Rahasia di Baliknya!