HUT ke 48, BTN Tawarkan Bunga KPR Hingga 3,48 Persen
Direktur Consumer PT Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk, Hirwandi Gafar didampingi Direktur & Chief Business Development Pakuwon Group Boon Siew Ivy (kanan) dan Executive Director Summaredon PDV 8 Indra Widjaja (kiri) disaksikan manajemen mitra pengembang BTN menggunting pita dalam rangka pembukaan BTN Properti Expo di Jakarta, Selasa (10/12). (Foto: Endang Muchtar)
EmitenNews.com - Bank BTN (BBTN) menggelar BTN Properti Expo dalam rangkaian HUT ke 48 yang berlangsung secara serentak di delapan kota besar di Indonesia.
BTN Properti Expo yang berlangsung dari tanggal 10 -15 Desember 2024 tersebut diikuti oleh 105 pengembang terkemuka.
Direktur Consumer PT Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk, Hirwandi Gafar mengungkapkan bahwa sejumlah pengembang menawarkan bunga KPR mulai dari 3,48% dan aneka promo bebas biaya administrasi dan provisi untuk pengajuan KPR Tapera.
Related News
10 Sektor Jadi Pendorong, IHSG Awal Pekan Tancap Gas ke 8.859,19
3 Emiten Asuransi Paling Terdampak POJK 23, Bakal Aksi Korporasi Baru?
Pupuk Kaltim Klaim Produksinya di 2025 Lampaui Target
Tambang Menggeliat, IHSG Tembus 8.804,84 di Sesi I
Australia Stop Penyelidikan Antidumping Baja Rebar Indonesia
Seminggu Digelar, Transaksi Harbolnas 2025 Jebol Rp36,4T





