Manfaatkan Tren Harga, Indo Tambangraya (ITMG) Akan Jual 21,5 Juta Ton Batu Bara di 2022
Ia melanjutkan, sepanjang paruh pertama 2022, ITMG memproduksi batu bara sebanyak 7,7 juta ton di tengah cuaca buruk dan curah hujan yang tinggi. Volume penjualan tercapai sebanyak 8,1 juta ton, yang dipasarkan ke Tiongkok (2,3 juta ton), Indonesia (1,8 juta ton), Jepang (1,3 juta ton), Filipina (0,6 juta ton), Bangladesh (0,5 juta ton), dan negara-negara lain di Asia Timur, Tenggara, Selatan serta Oseania.
Related News
Lanjut! UBS Group Borong Saham BUMI Rp577,67 Miliar
Investor Hong Kong Lirik Saham KDTN, Mau Ganti Pengendali?
Tiga Tahun Menjabat, Bos Bank Banten (BEKS) Mundur
BRI Kucur KUR Rp147,2T! 3,2 Juta UMKM Terdongkrak Asta Cita
SICO Tetapkan Dividen Interim 27 Persen Laba 2025
Pengendali GPSO Serap Lagi 13,3 Juta Lembar, Saham Langsung Ngacir!





