Berita dengan Tags "Akumulasi Rugi"

Memburuk! GSMF Juni 2024 Akumulasi Rugi Rp1 Triliun
EmitenNews.com - Equity Development Investment (GSMF) per 30 Juni 2024 rugi Rp5,69 miliar. Susut 69 persen dari episode sama…

Laba Susut, CPRO Juni 2024 Akumulasi Rugi Rp3,15 Triliun
EmitenNews.com - Central Proteina Prima alias CP Prima (CPRO) per 30 Juni 2024 meraup laba bersih Rp178,22 miliar. Susut 21 persen…

Melesat 558 Persen, GMFI Juni 2024 Tabulasi Laba USD13,3 Juta
EmitenNews.com - GMF Aero Asia (GMFI) per 30 Juni 2024 mencatat laba USD13,30 juta. Meroket 558 persen dari episode sama tahun…

Makin Memburuk, Medio 2024 GIAA Akumulasi Rugi USD3,53 Miliar
EmitenNews.com - Garuda Indonesia (GIAA) paruh pertama 2024 tekor USD101,65 juta. Bengkak 32,87 persen dari episode sama tahun…

Makin Bengkak, KRAS Kuartal III 2023 Pupuk Rugi USD2,51 Miliar
EmitenNews.com - Krakatau Steel (KRAS) per 30 September 2024 menelan rugi USD185,22 juta. Bengkak 201 persen dari episode sama…

Kuartal III 2024, Emiten Sri Tahir (SRAJ) Akumulasi Rugi Rp509 Miliar
EmitenNews.com - Sejahteraraya (SRAJ) per 30 September 2024 mengoleksi laba bersih Rp8,24 miliar. Meroket 120,79 persen dari…

Memburuk, Kuartal III 2024 ARTI Akumulasi Rugi Rp1,95 Triliun
EmitenNews.com - Ratu Prabu Energi (ARTI) per 30 September 2024 boncos Rp4,85 miliar. Drop 429 persen dari episode sama tahun…