BTN Resmi Luncurkan Bale by BTN di HUT ke 75
Direktur Utama BTN Nixon LP Napitupulu bersama Menteri BUMN Erick Thohir, Menteri PKP Maruarar Sirait, Ketua Komisi XI DPR Misbakhun dan Komisaris Utama BTN Chandra M Hamzah memegang bola sebagai tanda peresmian dan grand launching Super App Bale by BTN di Jakarta, Minggu, (9/2).(Foto:Endang Muchtar).
EmitenNews.com - Bank BTN Meresmikan sekaligus grand launching Super App Bale by BTN pada HUT ke 75 di Jakarta, Minggu, (9/2).
Direktur Utama BTN Nixon LP Napitupulu menjelaskan Bale by BTN merupakan inisiatif strategis perseroan untuk bisa lebih kompetitif.
Selain itu juga menjadikan BTN sebagai bank transaksional.
“ Diharapkan dengan hadirnya Bale by BTN dapat menarik lebih banyak dana murah ritel secara berkelanjutan dan juga mempermudah nasabah untuk memenuhi kebutuhannya secara digital, jelas Nixon.
Related News
Periksa! Ini 10 Saham Top Losers dalam Sepekan
Telisik! Berikut 10 Saham Top Gainers Pekan Ini
Sepekan Surplus 0,52 Persen, IHSG Duduki Level 8.414
IHSG Melemah Tipis, Tapi Pekan Ini Tetap Cuan 0,52%
Target Swasembada Pangan Dipercepat dari Empat Tahun Jadi Setahun
Transaksi Gunakan QRIS Tumbuh 139,45 Persen pada Oktober 2025





