Harga Emas Antam Naik Rp8.000 per Gram
Emas Aneka Tambang (Antam)
EmitenNews.com - Harga emas Aneka Tambang (Antam) pada hari Rabu ini naik Rp8.000 per gram. Demikian pula dengan harga buybacknya yang juga naik sebesar Rp8.000 per gram.
Menurut logammulia.com disebutkan, harga emas Antam Rabu ini berada di level Rp1.940.000 per gram naik dibandingkan dengan harga emas Selasa kemarin di level Rp1.932.000.
Sementara itu harga buyback emas pada Rabu ini berada di level Rp1.786.000 per gram naik dibandingkan harga buyback Selasa kemarin di Rp1.778.000 per gram.
Berikut rincian emas Antam hari ini:
Pecahan 1 gram Rp1.940.000
Pecahan 5 gram Rp9.475.000
Pecahan 10 gram Rp18.895.000
Pecahan 25 gram Rp47.112.000
Pecahan 50 gram Rp94.145.000
Pecahan 100 gram Rp188.212.000
Pecahan 250 gram Rp470.265.000
Pecahan 500 gram Rp940.320.000
Pecahan 1000 gram Rp1.880.600.000.(*)
Related News
Regal Springs Indonesia Komitmen Dukung Swasembada Protein 2026
Bank Mandiri Perkuat Strategi Pembiayaan Sektor Energi Terbarukan
Merger GoTo-Grab dan Isu Keterlibatan Danantara, Mari Dengar Rosan
Program BPBL Targetkan Elektrifikasi 5.758 Desa Belum Berlistrik
Produk Olahraga Indonesia Makin Kuat di Pasar Internasional
Wamenkeu: SMV Tak Semata Bertugas Cari Untung





