KB Bank Gandeng Bank Capital Alihkan Bisnis Kredit Pensiun
Sebagai bagian dari strategi ekspansi bisnis ritel dan komitmen dalam menyediakan layanan keuangan yang inklusif bagi segmen pensiunan, PT Bank KB Bukopin Tbk (BBKP) dan PT Bank Capital Indonesia Tbk (“BACA) resmi menandatangani perjanjian kerja sama terkait pengalihan bisnis kredit pensiun.
Dengan adanya kerja sama strategis ini, KB Bank dan Bank Capital optimis dapat memberikan kontribusi yang signifikan dalam mendorong pertumbuhan sektor keuangan nasional serta menghadirkan layanan yang lebih menyentuh dan bermanfaat bagi masyarakat.
Related News
Survei LPEM UI, Harga Lebih Terjangkau Mobil Bekas Jadi Pilihan
Reli Emas 2025 Fantastis, Begini Prospeknya Tahun Ini
Pemerintah Pangkas Produksi Batu Bara, APBI Ingatkan Soal Tenaga Kerja
Bos Danantara Pastikan Ada Tambahan Saham Warga Asli Papua di Freeport
Sekuritas Valas BI Hadir Kembali, Kali Ini Bernilai Rp1,61 Triliun
Pertama Kali Dalam 9 Tahun, Lifting Minyak Lewati Target APBN





