Anggap Negarawan, Puan Maharani Yakin Presiden Jokowi tidak Berpihak dalam Pilpres 2024
Puan Maharani (kanan) bersama Presiden Joko Widodo. dok. Instagram @puanmaharani.
Rabu (25/10/2023) pagi, Koalisi Indonesia Maju mendeklarasikan secara resmi pasangan Prabowo-Gibran, sebagai capres dan cawapres untuk bertarung dalam Pilpres 2023. Setelah itu, para pemimpin partai politik yang tergabung dalam Koalisi Indonesia Maju mendaftarkan duet Prabowo-Gibran ke KPU.
Kalau tidak ada aral melintang, Pilpres 2024 akan diikuti oleh tiga pasangan calon. Pertama, Anies Baswedan-Muhaimin Iskandar, disusul Ganjar Pranowo-Mahfud MD, dan terakhir Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka. ***
Related News
Digitalisasi Bikin Produktivitas Astra Agro (AALI) Semakin Meningkat
Polda Jaya Bongkar Sindikat Penipu Modus Investasi Saham dan Kripto
BP BUMN Pastikan Perampingan Perusahaan Negara Jalan Terus
ESDM Ungkap Selain Tebu, Singkong Cocok Jadi Bahan Bakar Bensin
KTT APEC 2025, Indonesia Dorong Digitalisasi Inklusif dan UMKM
Bereskan Utang Whoosh, Ini Perintah Presiden Untuk Tiga Menteri





