Masih Rugi Rp37,7 M, Bhakti Agung Propertindo (BAPI) Puasa Dividen
EmitenNews.com - PT Bhakti Agung Propertindo Tbk. (BAPI) menyampaikan telah menggelar Rapat Umum Pemegang Saham (RUPST) pada 11 September 2023. RUPST dihadiri oleh pemegang saham yang mewakili 3.915.129.200 saham atau 70% dari seluruh saham dengan hak suara yang sah.
Chandra Putra wijaya Corporate Secretary BAPI dalam keterangan resmi Rabu (12/9) mengungkapkan bahwa pemegang saham sepakat tidak membagikan deviden untuk masa tahun 2022.
"Perseroan di tahun 2022 masih mengalami kerugian sebesar Rp 37.746.443," tulis Chandra.
Chandra menambahkan RUPST juga Menyetujui pengunduran diri Wiyas Yulias Hasbu sebagai Komisaris Independen dan mengangkat Imam Nirwansyah Sebagai Komisaris Independen dan Ahsanul Haq sebagai Direktur.
Adapun susunan Direksi dan Komisaris sebagai berikut:
Direktur
- Umar Setiabudi , Direktur Utama
- Ahsanul Haq, Direktur
- Ahmad Surahman, Direktur
- Susan Hadiyani, Direktur
Komisaris
Related News
Tanpa Dukungan Kredit Bank Lagi, Ini Pilihan Waskita Karya (WSKT)
Pengendali Arkadia Digital (DIGI) Serok Saham Rp1,8M
WTON Rajai Pasar, Kantongi Pendapatan Rp2,5T di Q3-2025
CUAN Dipegang Prajogo 84,08%! Investor Tembus 111.665 Orang
PSAB Minta Restu Lepas Tambang Anak Usaha USD540 Juta
BSSR Tebar Dividen Interim USD35 Juta, Yield Jumbo!





