Target Penyaluran Pembiayaan Rp12 T, Ini Strategi Akseleran (AKSL) Jaga Rasio Kredit Macet

Apabila diakumulasikan, nilai pinjaman yang berhasil disalurkan mencapai Rp8 triliun hingga Juni 2023 kepada 5 ribu peminjam yang merupakan para pelaku Usaha, Kecil, dan Menengah (UKM).
Kepada peminjam dana (lenders), AKSL juga fokus untuk menumbuhkan basis pemberi pinjaman secara efisien dengan pengembangan produk dan layanan baru, terlebih strategi meningkatkan tingkat imbal hasil.
"Sangat penting bagi kami untuk memberikan kualitas layanan kepada para lenders agar tetap nyaman mengembangkan dana di Akseleran. Kami sudah mengimplementasikan fasilitas proteksi asuransi kredit yang melindungi 99 persen dari pokok pinjaman tertunggak," tandas Ivan.
Related News

IHSG Ditutup Naik 0,72 Persen, Ini Pendorongnya

PPATK Blokir 5 Ribu Rekening Terkait Judol Senilai Rp600 Miliar

Ekspor Industri Kerajinan pada 2024 Tembus USD679 Juta

Kejar Target Lifting, Bahlil Minta ENI Percepat Proyek Migasnya

Ikuti Jejak Wall Street, IHSG Kembali Menguat

Orbit Zona Hijau, IHSG Jajal Level 6.800