Tumbuh 4 Persen, Laba Mitratel (MTEL) Capai Rp521M di Kuartal I-2024
PT Dayamitra Telekomunikasi Tbk (MTEL) ketika mencatatkan sahamnya di BEI.
Pada pergelaran Asian Telecom Awards 2024 di Singapura, Februari silam, Mitratel meraih penghargaan sebagai Wholesale Company Initiative of The Year. Perseroan dinilai berhasil melakukan transformasi dari Traditional TowerCo menjadi InfraCo dan sukses memantapkan posisinya sebagai raja Tower Provider di Asia Tenggara.
“Penghargaan ini menjadi penyemangat bagi kami untuk berbuat lebih baik lagi dalam membangun infrastruktur dan memajukan industri telekomunikasi,” tutup Teddy.
Related News
CBRE Ungkap Ada BBRI Dibalik Pembelian Kapal Hilong 106
Tera Data (AXIO) Bagikan Dividen Interim Rp29,2M, Telisik Jadwalnya
Ada Saham Terbang 112,28 Persen Masih Lanjut Ngegas!
Diskon 99,51 Persen, Dua Pemegang Saham UDNG Lego 283,56 Juta Lembar
Perkuat Bisnis Infrastruktur Digital, INET Siap Akuisisi 60% Saham THC
Humpuss (HUMI) Ungkap Aksi Baru





