Tujuan dari ini bukan hanya ceklisnya yang di ikuti tapi menjadi lebih banyak komunikasi dengan baik untuk lebih ISO dan SNI.

 

Secara bisnis ataupun founder pasti memerlukan governance seiring dengan adanya suksesi dan di ikuti sesuai dengan perkembangan waktu dalam penyesuaian bisnis.

 

Terakhir, pesan Pria yang juga menjabat sebagai Wakil Direktur Utama BCA ini adalah,  bisnis yang dijalani harus memiliki "dasar komunikasi yang baik, masuk akal dan profitabilitas," tutur Armand.

 

Menurut sebuah kajian, Natalia Subagjo  Dewan  Pakar KNKG mengatakan Perusahaan keluarga di Indonesia memberikan 40 persen dari kapitalisasi pasar di Indonesia, namun 70 persen dari perusahaan keluarga di Indonesia tidak bisa bertahan hingga generasi ke 2 bahkan ke tiga. Maka dari itu perlu adanya pedoman kebijakan governance agar secara bisnis bisa berkelanjutan.

 

Andi Ilham Said kebijakan governance yang di susun oleh KNKG ini sebagai GPS untuk menentukan arah kebijakan jangka panjang tujuan dan strategi kebijakan bisnis sebuah perusahaan.

 

Hidayaturrahman perwakilan dari Jatinom Indah group mengatakan panduan ini sangat penting untuk bagi kelangsungan bisnis perusahaan keluarga, tapi perlu rambu-rambu agar tidak terjerumus dan tidak pula bisa beradaptasi dengan perkembangan zaman yang semakin komprehensif.

 

Tahun 1993 ditinggal orang tua dan harus melanjutkan bisnis keluarga sebagai generasi kedua dimana ayah saya sempat mengatakan ingin menutup bisnis keluarga ini. Maka dengan penuh pertimbangan yang matang dan terus berusaha memperbaiki kinerja perusahaan dan mengupgrade skil untuk memenuhi tantangan yang silih berganti perlu standar tinggi untuk melanjutkan bisnis ini bukan hanya hingga saat ini tapi juga hingga generasi selanjutnya.

 

Shanti Lasminingsih Poesposoetjipto Komisaris Utama Samudera Indonesia (SMDR) juga mengatakan bahwa meneruskan bisnis keluarga memang punya tantangan tersendiri dimana kita punya background generasi pertama dan tidak boleh dibawah kondisi itu.