Penyakit yang diakibatkan oleh konsumsi gula berlebih telah meningkatkan beban biaya kesehatan di Indonesia. Data dalam APBN 2024 menunjukkan trend peningkatan anggaran kesehatan dengan kenaikan 8,7 persen dari tahun sebelumnya menjadi Rp187,5 triliun. ***