Tambah Gerai Anyar, Mega Perintis (ZONE) Patok Pertumbuhan Penjualan 20% di 2022
Sejatinya terobosan ini mulai diluncurkan pada akhir tahun 2020 dan menunjukan respons pasar yang positif. Kedepannya, perseroan berencana mengoptimalkan pengembangan toko ini dengan membuka 5 gerai baru untuk melengkapi 4 toko yang sebelumnya sudah dibuka pada rest area jalan tol di pulau Jawa.
Sedangkan konsep toko street level, perseroan telah membuka Salezone di central square Sidoarjo. Ke depan, konsep toko street level akan menjadi perhatian perseroan setelah selesai mengembangkan konsep toko rest area . Konsep terbaru ini dinilai memiliki peluang yang besar untuk dikembangkan di semua daerah di Indonesia.
Related News
Satria Andalan Prima (SAPX) Catat Pendapatan Rp402M, ada Penurunan
SPMA Dapat Restu Sebar Dividen Saham Rasio 100:30, Ini Jadwalnya
Jasuindo (JTPE) Dapat Restu Tambah Setoran Modal Anak Usaha
Hermanto Tanoko (AVIA) Guyur Dividen Interim Rp600M, Catat Tanggalnya
Atlas Resources (ARII) Setujui Private Placement dan Komisaris Baru
BEI Gali Lagi Informasi Soal Calon Pengendali KOKA





