Pasca IPO, Techno9 Indonesia (NINE) Akan Ekspansi 19 Service Point
Dalam IPO ini, Perseroan menawarkan sebanyak 432.000.000 (empat ratus tiga puluh dua juta) saham baru atau sebesar 20,03% (dua puluh koma nol tiga persen) dari seluruh total modal disetor penuh setelah IPO. Saham baru tersebut ditawarkan dengan Harga Penawaran sebesar Rp75 per saham sehingga jumlah keseluruhan dana IPO yang terkumpul sebesar Rp32.400.000.000.
Related News
Izin Investor, PTDU Private Placement Rp60 Miliar
Avian Brands (AVIA) Dapat Setoran Dividen Rp99,99 Miliar
PPRE Garap Kontrak Pertambangan dari Antam
Izin Pemodal, GIAA Private Placement Rp23,67 TriliunĀ
Pudjiadi (PNSE) Beber Transaksi Rp152,4 Miliar
Adaro Andalan (AADI) Guyur Dividen Interim USD250 Juta, Ini Jadwalnya





